by Akademik Kemahasiswaan | Apr 15, 2025 | Berita, sdgs4
Malang – Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Malang (FIS UM) menyambut kunjungan edukatif dari Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Blitar pada hari Senin, 14 April 2025. Bertempat di Aula Ki Hajar Dewantara Gedung A6 lantai 7, kegiatan ini bertujuan untuk...
by Akademik Kemahasiswaan | Mar 20, 2025 | Berita, Jurnal dan Konferensi, Karya Ilmiah Dosen, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, sdgs4
KEARIFAN-LOKAL-DALAM-PELBSTARIAN-LINGKUNGAN (1)Download Malang – Pelestarian lingkungan tidak hanya bergantung pada teknologi modern, tetapi juga dapat didorong oleh kearifan lokal yang diwariskan dari generasi ke generasi. Di berbagai penjuru Indonesia,...
by Akademik Kemahasiswaan | Mar 18, 2025 | Berita, Jurnal FIS, Karya Ilmiah Dosen, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, sdgs11, sdgs4
Jejak Kekuasaan di Malang: Dari Simbol Kolonial ke Dominasi Militer, Penelitian FIS UM Ungkap Perubahan Identitas Kota Malang Malang – Kota Malang, kota yang kini dikenal sebagai kota pendidikan dan pariwisata menyimpan jejak panjang salah satunya...
by Akademik Kemahasiswaan | Mar 14, 2025 | Berita
Malang – Bulan Ramadan selalu identik dengan berbagai aktivitas yang bermanfaat. Ngabuburit produktif dengan membaca buku menjadi salah satu pilihan menarik bagi mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial (FIS) Universitas Negeri Malang (UM) yang ingin mengisi waktu sebelum...
by Akademik Kemahasiswaan | Mar 12, 2025 | Berita, sdgs8
Wisata-Niaga-Tradisional-di-Malang-RayaDownload Malang – Pasar tradisional di Malang Raya memiliki nilai lebih dari sekadar tempat transaksi ekonomi. Sebuah penelitian yang diterbitkan dalam Jurnal Studi Sosial edisi Mei 2013 mengungkap bahwa pasar-pasar tradisional...
by Akademik Kemahasiswaan | Mar 11, 2025 | Berita, Jurnal FIS, Karya Ilmiah Dosen, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, sdgs16
Malang – Kota Malang dikenal sebagai wilayah yang kaya akan keberagaman budaya dan agama. Di tengah dinamika masyarakat yang beragam, umat Muslim dan Hindu di Malang berhasil menjaga hubungan baik melalui berbagai aktivitas sosial dan budaya yang melibatkan kedua...