Badan Eksekutif Mahasiswa FIS menyelenggarakan Diskusi Novel Medulla Sinculasis: Suatu Hari di Bulan Desember Karya Paox Iben. Bertempat di Aula Perpustakaan Universitas Negeri Malang, Selasa 08 Maret 2011

Acara  ini bertujuan untuk : (1) memberi teladan atas pengabdian intelektual pada dunia ilmiah dan bagi kemaslahatan masyarakat, (2) menyebarkan pemahaman yang obyektif dan informasi yang akurat  kepada khalayak mengenai novel Medulla Sinculasis: Suatu Hari di Bulan Desember, karya Paox Iben.  Nara Sumberyang hadir: Paox Iben (Penulis Novel),  Widyanto M Ahmad (Peneliti lepas dan Direktur Kedai Buku Sinau) serta Dr. Suwignyo (Dosen Sastra Indonesia UM). Acara ini juga dihadiri pejabat di lingkungan Fakultas Ilmu Sosial UM yaitu Dekan FIS (Prof. Dr. Hariyono, M. Pd) dan Pembantu Dekan FIS (Prof. Dr. Sumarmi, M. Pd)

Bedah Novel Medulla Sinculasis: Suatu Hari di Bulan Desember Karya Paox Iben

Bedah Novel Medulla Sinculasis: Suatu Hari di Bulan Desember Karya Paox Iben